Soal UTS/PTS Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas 9 Sem. Ganjil Kurikulum 2013

Soal UTS/PTS Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas 9 Sem. Ganjil Kurikulum 2013 - Hallo sahabat Soal Pelajaran, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Soal UTS/PTS Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas 9 Sem. Ganjil Kurikulum 2013, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel IPA, Artikel K13, Artikel Kelas 9, Artikel Sem.1/Ganjil, Artikel SMP, Artikel UTS/PTS, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Soal UTS/PTS Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas 9 Sem. Ganjil Kurikulum 2013

Soal UTS/PTS Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas 9 Sem. Ganjil Kurikulum 2013

Soal Ujian Tengah Semester (UTS) / Penilaian Tengah Semester (PTS) mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam SMP Kelas 9 Sem. Ganjil Kurikulum 2013 ini merupakan contoh soal yang dapat dimanfaatkan oleh siswa untuk belajar maupun guru mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam kelas 9 atau guru kelas sebagai bahan untuk membuat Soal PTS Ilmu Pengetahuan Alam Semester Ganjil. Karena seperti yang kita ketahui bahwa tugas seorang pendidik atau guru tidak hanya mengajar dan membuat Buku Kerja Guru, tetapi juga membuat soal Penilaian Tengah Semester (PTS) pada setiap tengah semester Ganjil untuk menguji atau mengukur pencapaian kompetensi siswa.

Sesuai dengan buku Panduan Penilaian Oleh Pendidik Dan Satuan Pendidik Revisi 2017, Ulangan Tengah Semester (UTS) atau yang sekarang biasa kita sebut sebagai Penilaian Tengah Semester (PTS) adalah penilaian yang dilaksanakan pada minggu ke­8 atau ke­9 dalam satu semester, baik pada semester 1 (Ganjil) maupun semester 2 (Genap). Adapun materi PTS meliputi semua Kompetensi Dasar/KD yang sudah dipelajari sampai dengan minggu ke­7 atau ke­8.

Contoh Soal PTS Ilmu Pengetahuan Alam Kelas 9 Sem. Ganjil Kurikulum 2013 yang kami bagikan ini dibuat menggunakan aplikasi pengolahan kata atau biasa kita sebut Microsoft Word sehingga bapak/ibu guru bisa dengan mudah mengedit sesuai kebutuhan di sekolah masing-masing.

Berikut Contoh Soal PTS Ilmu Pengetahuan Alam SMP Kelas 9 Sem. Ganjil Kurikulum 2013/K13 :

SOAL PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) GANJIL
MATA PELAJARAN IPA KELAS 9

A. Pilihlah jawaban yang tepat dari soal-soal di bawah ini !
1. Perhatikan data berikut!
A. pertumbuhan C. reproduksi 
B. perbaikan D. perkembangan
Di bawah ini yang bukan merupakan alasan mahkluk hidup mengalami pembelahan sel ditunjukan oleh huruf ....
a. A b. C c. B d. D

2. Perhatikan gambar!
Gambar di samping mienunjukan pembelahan ....
a. kifosis
b. mitosis
c. lordosis
d. miosis

3. Sistem reproduksi (perkembangbiakan) pada manusia teremasuk dilakukan secara aseksual artinya .....
a. perkembangbiakan manusia secara tak kawin
b. perkembangbiakan manusia secara kawin
c. perkembangbiakan manusia secara diluar tubuh
d. perkembangbiakan manusia secara di dalam tubuh

4. Pasangan antara bagian alat reproduksi wanita dan fungsinya yang benar adalah ....
a. skrotum berfungsi sebagai pembungkus testis
b. ovarium berfunfsi tempat mmproduksi sel telur
c. uterus berfungsi sebagai temapat pembuahan
d. vagina sebagai tempat menyimpan embrio

5. Perhatikan organ reproduksi pria di bawah ini!
Dari gambar, bagian yang berfungsi memproduksi sel sperma ditunjukan oleh huruf ....
a. A
b. B
c. C
d. D

6. Perhatikan organ reproduksi wanita di bawah ini!
Dari gambar, tempat pertumbuhan dan perkembangan embrio ditunjukan oleh nomor .....
a. P
b. Q
c. R
d. S

7. Manusia pada umumnya hanya melahirkan satu bayi, karena ….
a. kapasitas rahim manusia terbatas
b. hanya satu sel telur yang dihasilkan saat ovulasi
c. hanya ada satu sperma yang membuahi sel telur
d. hanya satu embrio yang bisa menempel di dalam rahim

8. Kembar yang menghasilkan bayi yang berjenis kelamin pria dan wanita disebut ….
a. kembar siam c. kembar identik (monozigot)
b. kembar saudara (dizigot) d. kembar faternal

9. Pak Darman menanam strawberi, lengkuas, dan pisang di halaman rumahnya , cara menanam demikian merupakan perkembangbiakan vegetatif alami dengan cara ....
a. stolon, rizhoma, dan tunas c. tunas, rizhoma, dan umbi batang
b. tunas, tunas adventi, dan umbi batang d. rizhoma, umbi lapias, dan tunas adventif

10. Perhatikaan gambar perkembangbiakan vegetatif berikut!
Gambar disamping menunjukan perkembang biakan vegetatif dengan cara ….
a. geragih
b. okulasi
c. enten
d. merunduk

11. ...............

Link download Soal Full :
Download Soal UTS/PTS Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas 9 Sem. Ganjil Kurikulum 2013

Baca juga




Demikianlah Artikel Soal UTS/PTS Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas 9 Sem. Ganjil Kurikulum 2013

Sekianlah artikel Soal UTS/PTS Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas 9 Sem. Ganjil Kurikulum 2013 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Judul : Soal UTS/PTS Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas 9 Sem. Ganjil Kurikulum 2013
link : Soal UTS/PTS Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas 9 Sem. Ganjil Kurikulum 2013

0 Response to "Soal UTS/PTS Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas 9 Sem. Ganjil Kurikulum 2013"

Posting Komentar